Siapkan Anggaran Rp 63 Miliar, Gereja Santo Bonifasius di Mahulu Resmi Dibangun

Siapkan Anggaran Rp 63 Miliar, Gereja Santo Bonifasius di Mahulu Resmi Dibangun

Desain Gereja Katolik Santo Bonifasius di Mahulu -istimewa-

Koordinator Proyek, Ratna Indriati memastikan bahwa proses pengerjaannya dapat selesai tepat waktu sesuai masa kontrak kerja yang telah ditetapkan.

"Semua material kebanyakan dari Jakarta dan Surabaya, seperti Keramik, Kaca, Kusen, Sound sistem dan lainnya, nanti akan diangkut menggunakan jalur sungai. Kita doakan mudahan bisa selesai cepat waktu," ujar Ratna.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: