Tujuh Alasan Kenapa Gen Z Harus Mulai Melek Investasi, Yuk Simak Penjelasannya
Ilustrasi anak muda berinvestasi.-freepik-
6. Mengatasi Ketidakpastian Ekonomi
Dengan berinvestasi, kalian dapat membangun cadangan finansial yang dapat membantu menghadapi ketidakpastian ekonomi, seperti kehilangan pekerjaan atau mungkin alami krisis keuangan pribadi.
7. Mendukung Tujuan Hidup
Investasi dapat membantu anak muda mencapai tujuan-tujuan hidup, seperti membeli rumah, memulai bisnis, atau berlibur mengunjungi tempat impian kamu. Dengan merencanakan finansial melalui investasi, kalian dapat mewujudkan impian-impian tersebut.
BACA JUGA:2024, Yuk Mulai Melek Investasi
Pesan pentingnya adalah bahwa memulai investasi bukan hanya tentang membangun kekayaan. Tapi juga tentang mempersiapkan masa depan yang lebih stabil dan memungkinkan diri berkembang secara finansial. Dengan banyaknya pilihan investasi saat ini, para Gen Z dapat memilih yang sesuai dengan tujuan dan toleransi risiko mereka. Baik melalui platform online atau dengan bantuan profesional keuangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: