Disporapar Balikpapan Gelar Festival Permainan Tradisional P5, Tanamkan Nilai Kebersamaan dan Cinta Budaya

Disporapar Balikpapan Gelar Festival Permainan Tradisional P5, Tanamkan Nilai Kebersamaan dan Cinta Budaya

Festival permainan tradisional P5 yang diselenggarakan oleh Disporapar Balikpapan di Lapangan Merdeka. (istimewa)--

 

Sebelumnya, kegiatan seperti ini yang bertujuan untuk mengalihkan perhatian anak-anak dari gawai, seperti TikTok, menuju aktivitas yang lebih kreatif juga telah dilakukan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kota Balikpapan, dengan membuka fasilitas Ruang Bermain Ramah Anak (RBRA).

BACA JUGA : Apple Rayu Indonesia dengan Investasi Rp1,58 Triliun agar Bisa Jualan iPhone 16

Kepala DP3AKB, Heria Prisni mengatakan bahwa RBRA tidak hanya menguntungkan anak-anak tetapi juga membantu meringankan biaya yang dikeluarkan orang tua.

Mereka tidak perlu lagi ke Mal untuk mencari permainan anak.

"Di tempat bermain ini, anak-anak dapat saling berinteraksi, yang pada gilirannya dapat membantu mengembangkan kemampuan motorik mereka," tutur Heria Prisni. (ADV)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: