Warga Desa Santan Tuntut Pertanggungjawaban Dampak Debu Batu Bara PT IMM

Kamis 15-08-2024,11:31 WIB
Reporter : Salsabila
Editor : Hariadi

Sementara itu, redaksi NOMORSATUKALTIM sudah berusaha menghubungi PT IMM untuk mengonfirmasi tudingan Forum Santan Bersatu. 

Namun, telepon maupun pesan singkat yang dikirimkan oleh media ini tidak mendapatkan tanggapan dari manajemen PT IMM. 


Warga Desa Santan, Kukar memprotes aktivitas PT IMM yang dinilai mencemari lingkungan. -(Ist./Nomorsatukaltim)-

Berikut ini tuntutan Forum Santan Bersatu terhadap PT IMM:

BACA JUGA: Netralitas ASN, TNI, dan Polri Jadi Sorotan dalam Rakor Pilkada Kukar 2024

BACA JUGA: Temuan Alat Bertambah Jadi 15 Unit, Penindakan Aktivitas Diduga Tambang Ilegal Terus Dilakukan

1. Menghentikan pembuangan Limbah batu bara ke laut sekitar Desa Santan Ilir;

2. Pengembalian dan pemulihan Ekosistem Laut di sekitar pesisir Desa Santan Ilir, kembali seperti semula;

3. Menghentikan Pencemaran Udara di sekitar Desa Santan Tengah dan Ilir akibat aktivitas conveyor batubara;

4. PT. IMM Melakukan tanggung jawab terhadap dampak pencemaran lingkungan di Desa Santan Tengah – Santan Ilir;

5. Memberikan ganti rugi kepada masyarakat terdampak atas pencemaran lingkungan.

 

Kategori :