Pemkab PPU Bikin Pasar Ramadan, di Sini Lokasinya

Pemkab PPU Bikin Pasar Ramadan, di Sini Lokasinya

Konsep masih dimatangkan untuk lokasi Pasar Ramadan di Pasar Nenang, Kecamatan Penajam, Kabupaten PPU. -awal/disway-

Dengan adanya Pasar Ramadan sangat membantu masyarakat yang berpuasa untuk berburu takjil untuk menu berbuka puasa, baik itu kue atau minuman khas nusantara, serta juga lauk-pauk dan sayur-mayur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: