Bankaltimtara

Enam Kepala OPD di Lingkungan Pemkot Bontang Dilantik

 Enam Kepala OPD di Lingkungan Pemkot Bontang Dilantik

Wali Kota Bontang Neni Moerniani melantik 6 Kepala OPD.-Michael/Disway Kaltim-

“Amanah yang diemban hasil dari seleksi terbuka yang transparan. Ini merupakan figur terpilih yang dinilai mampu mengkonversi program Pemkot Bontang,” ucapnya.

Neni menyebut pelantikan ini bukan sekedar seremonial. Namun memastikan birokrasi tetap profesional dan adaptif.

“Jabatan ini merupakan amanah yang wajib dipegang teguh di tengah tantangan ke depan yang semakin kompleks,” terangnya.

BACA JUGA:Kenaikan UMK Bontang Paling Kecil, Begini Penjelasan Wali Kota

Sementara ada beberapa jabatan lain yang kini juga mengalami kekosongan. Yakni jabatan sekretaris dinas.

Neni menegaskan, dalam waktu dekat, kekosongan jabatan itu akan segera dilakukan seleksi.

“Pastilah akan diisi. Sekarang kan masih Plt. Tapi, kalau misalnya ada kenaikan ini, APBD pasti berat lagi. Karena pasti naik juga TPP-nya. Tapi tidak masalah,” kata Neni lagi.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: