Suhu Bumi Naik 4,45 Derajat, BMKG Sebut Terpanas sejak Era Pra Industrialisasi

Suhu Bumi Naik 4,45 Derajat, BMKG Sebut Terpanas sejak Era Pra Industrialisasi

Suhu bumi naik 4,45 derajat pada 2023 menjadi tahun terpanas sejak era pra industrialisasi 1850.-(Foto/Istimewa)-

BMKG mengimbau agar masyarakat lebih peduli terhadap perubahan kondisi iklim saat ini.

Dikatakannya, masyarakat dan semua pihak perlu lebih memperhatikan perubahan iklim. Sebab, jika tidak diperhatikan dengan serius, kondisi ini akan berdampak buruk terhadap lingkungan, yang pada akhirnya mengganggu tatanan kehidupan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: