Perbaikan Jalan Amblas di Loa Kulu, Ditarget Selesai Akhir Tahun 2024

Selasa 15-10-2024,10:01 WIB
Reporter : Ari Rachiem
Editor : Hariadi

“Pasang-surut air sungai menjadi kendala besar. Ketika air tiba-tiba naik, pekerjaan otomatis dihentikan demi keselamatan,” ujar Ayi.

Meskipun kondisi ini mempengaruhi target penyelesaian proyek, Ayi optimistis bahwa perbaikan jalan akan selesai tepat waktu jika tidak ada hambatan besar lainnya.

Kepala Dinas Perhubungan Kutai Kartanegara (Kadishub Kukar), Junaidi, menjelaskan bahwa pihaknya telah melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar lokasi proyek.


Ruas jalan nasional yang amblas di Loa Kulu, Kukar untuk sementara dibatasi untuk jenis kendaraan tertentu.-(Disway Kaltim/ Ari)-NOMORSATUKALTIM

BACA JUGA: Hasil Survei Global Insight Analytics, Masyarakat yang Dukung Isran-Hadi 65,1 Persen

BACA JUGA: Beberapa Aliansi Ajukan Pra Peradilan, Tuntut Kejelasan Dugaan Korupsi PT KKT Balikpapan

Dishub Kukar, kata Junaidi, telah memasang portal dan rambu-rambu bagi kendaraan besar.

Hal ini untuk mengurangi kerusakan lebih lanjut selama perbaikan berlangsung.

“Kami sudah melakukan rekayasa lalu lintas dan memasang portal untuk kendaraan besar. Kami juga berterima kasih kepada masyarakat yang telah membantu mengurai kemacetan,” ungkap Junaidi.

Kategori :