BKD Kaltim Gandeng Bawaslu Awasi Netralitas ASN dalam Pilkada 2024

BKD Kaltim Gandeng Bawaslu Awasi Netralitas ASN dalam Pilkada 2024

ASN Kalimantan Timur-istimewa-

Deni mengimbau kepada seluruh masyarakat Kaltim dan khususnya ASN, meski memiliki hak pilih namun gunakan hak pilih tersebut dengan bijak pada 27 November 2024 mendatang.

BACA JUGA : AKD DPRD Kaltim Belum Terbentuk, Pansus Tatib Kerja Maraton

“Jika ingin terlibat dalam politik praktis, terdapat wadahnya. Tetapi ASN harus mundur jika ingin mencalonkan diri,” ungkapnya.

Deni berharap, hak politik masyarakat dan ASN dapat digunakan secara bijaksana untuk menjaga integritas sebagai pelayan publik dan abdi negara.

"Diperlukan komitmen yang kuat melalui pembinaan dan pengawasan, serta sosialisasi terkait potensi pelanggaran yang boleh dan tidak boleh dilakukan, mengacu pada regulasi yang ada." Pungkasnya.

BACA JUGA : PHM Dukung KWT Maju Cantik, Tingkatkan Produktivitas dan Kreativitas Perempuan Pesisir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: