Produk UMKM Paser Mejeng di Indovec Expo 2024

Produk UMKM Paser Mejeng di Indovec Expo 2024

Jajaran Disporapar dan Sekretaris Forum UMKM Mitra Kideco, Isyanto (kiri) pamerkan produk olahan warga di Indovec Expo 2024 Kota Batam. -istiemwa-

Tak hanya sekadar mengenalkan produk UMKM pdi Indovec Expo 2024. Namun, baik dirinya maupun dinas terkait juga menggali informasi agar dapat menembus pasar luar negeri. 

BACA JUGA:Pelajar di Paser Dilarang Pergi Keluar Daerah untuk Acara Perpisahan

"Sekarang ini kami cari tahu bagaimana syaratnya untuk ekspor khususnya ke Singapura dan Malaysia. Kami juga akan berkordinasi dengan instansi terkait di Kabupaten Paser," sebutnya.

Untuk diketahui, Indovec Expo 2024 digelar guna meningkatkan dan memberdayakan produk lokal, sekaligus dapat berdaya saing di pasar global. Memberikan kesempatan kepada peserta pameran untuk melakukan transaksi dagang langsung.

Dirinya menghaturkan terima kasih kepada Disporapar dan PT Kideco Jaya Agung, serta dinas terkait yang selalu mendukung dan memfasilitasi setiap kegiatan pelaku UMKM. Pameran Indovec Expo 2024 itu juga dihadiri Kepala Plt Disporapar Romif Erwinadi, serta jajarannya khususnya bidang pariwisata dan ekonomi kreatif.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: