Perkuat Ketahanan Keluarga melalui Literasi Media
Sosialisasi Literasi Media terhadap Penguatan Ketahanan Keluarga-(Disway Kaltim/Rizal)-
Dirinya menilai, literasi media penting dilakukan, agar masyarakat dapat memanfaatkan media secara bijak.
Baik literasi media yang dapat membangun rumah tangga lebih harmonis, sejahtera, hingga siap menghadapi tantangan zaman.
Kemudian, Pemerintah Kabupaten Berau ditegaskannya memiliki misi untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia.
Salah satu kunci keberhasilannya adalah mulai dari keluarga.
"Sebuah rumah tangga yang kuat bukan hanya dibangun dari fondasi ekonomi yang baik, tetapi juga dari pemahaman dan keterampilan untuk berinteraksi dengan informasi di sekitarnya," tuturnya.
Sebelum menutup sambutannya, Maulidiyah mengajak para tamu undangan untuk memanfaatkan momen ini untuk bertukar fikiran, saling mendukung dan memperkuat hubungan antar anggota keluarga.
"Saya juga mengucapkan terima kasih kepada jajaran DKP3A dan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: