Wacana Samarinda Bebas Tambang 2026, Daniel Sebut Pembangkit Listrik Masih Perlu Batubara

Wacana Samarinda Bebas Tambang 2026, Daniel Sebut Pembangkit Listrik Masih Perlu Batubara

Bakal Calon Wakil Wali Kota Samarinda, Daniel Mahendra Yuniar.-(Disway Kaltim/ Salsa)-

Daniel menyakini, tahun ini Samarinda menjadi perbincangan hangat. Pasalnya, proyek IKN banyak mendorong orang dari luar daerah datang ke Samarinda. 

“Banyak juga ya dinamika yang harus dilakukan, suksesi kepemimpinan ke depan. Harus ada yang membuka pintu investasi lebih besar,” ujarnya.

BACA JUGA: Andi Harun Klaim Didukung Lima Parpol dan Sudah Kantongi Calon Wakil

Daniel mengaku memiliki ketertarikan dengan pemimpin Samarinda saat ini. Hal inilah yang membut dirinya ingin mendampingi Andi Harun sebagai calon wakil wali kota di Pilkada Serentak 2024.

“Tata kelola kota ini sudah baik. Sehingga, perlu ada kemajuan yang lebih baik lagi dengan pemimpin yang berbeda,” ucapnya.

Adapun yang melatarbelakangi dirinya mendaftar Bacawawali melalui Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Daniel mengaku ingin turut andil dalam kemajuan kota Samarinda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: