Bankaltimtara

Gang Sepi di Balikpapan Barat Diubah Menjadi Lingkungan Produktif, UMKM Bergairah Lagi

Gang Sepi di Balikpapan Barat Diubah Menjadi Lingkungan Produktif, UMKM Bergairah Lagi

Gang di kawasan Kelurahan Baru Ilir, Balikpapan Barat ini dipercantik untuk menggairahkan UMKM kuliner di kawasan tersebut.-Chandra/ Nomorsatukaltim-

Salah satu gagasan yang akan diterapkan adalah penataan artistik seperti kawasan Braga di Bandung, di mana ruang publik dan kegiatan ekonomi berjalan berdampingan secara harmonis.

Menurut Taufik, revitalisasi Baru Ilir bukan hanya soal memperindah lingkungan, tetapi juga membangun ekosistem ekonomi yang tumbuh dari partisipasi warga.

BACA JUGA: Program 1 Juta Rumah Perkotaan di Kota Balikpapan Terhambat Harga Tanah yang Tinggi

BACA JUGA: Proyek Pembangunan SD dan Puskesmas Balikpapan Dikebut, Dewan Minta Kualitas Tetap Dijaga

Ia menilai, semangat gotong royong dan kolaborasi lintas pihak menjadi kunci keberhasilan perubahan tersebut.

“Pemberdayaan masyarakat akan efektif kalau dilakukan bersama, bukan top-down. Kami ingin kawasan ini menjadi contoh bagaimana kreativitas lokal bisa menghidupkan ekonomi dari bawah,” tambahnya.

Rencana ke depan, kata dia, tim penataan berharap dukungan anggaran kembali mengalir agar kawasan ini dapat tampil lebih berkarakter.

“Sentuhan lokal akan terus diperkuat melalui elemen visual, tata ruang, hingga kegiatan budaya warga,” pungkas Taufik.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: