Kesbangpol Balikpapan Ingatkan Parpol Aktif Berikan Pendidikan Politik

Selasa 23-07-2024,16:45 WIB
Reporter : Chandra
Editor : Baharunsyah

Sosialisasi ini juga menjadi wadah untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sering muncul di masyarakat terkait persyaratan pencalonan, seperti batasan usia, jenjang pendidikan terakhir, dan status penjabat. 

"Kami berharap dengan adanya sosialisasi ini, masyarakat semakin memahami aturan main dalam Pilkada dan dapat berpartisipasi aktif dalam memilih pemimpin daerah," tambah Prakoso.

KPU Balikpapan pun optimis bahwa sosialisasi ini akan berdampak positif terhadap peningkatan kesadaran masyarakat tentang Pilkada 2024. 

 

 

Kategori :