Bawaslu Balikpapan Telusuri Dugaan Afiliasi Politik, usai Pencopotan Ketua RT 69 Sepinggan

Komisioner Bawaslu Balikpapan, Ahmadi Aziz komentari pencopotan Ketua RT 69 jelang Pilkada 2024.-(Disway Kaltim/ Chandra)-NOMORSATUKALTIM
BACA JUGA: Soroti Akses Jalan Kubar-Mahulu, Ekti Imanuel: Perlu Ada Penambahan Anggaran
"Makanya kita mau telusuri itu. Kalau memang ada klarifikasi dari RT sebelum ada pemecatan, berarti lurahnya sudah benar," tutur Ahmadi.
Ahmadi memastikan, jika ditemukan keterkaitan dengan Pilkada 2024, pihaknya akan memberikan sanksi sesuai ketentuan.
"Nanti kita lihat kalau dalam surat atau tembusan itu ada keterkaitan dengan Pilkada, maka kami akan memberikan sanksi," pungkas Ahmadi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: