Kebakaran Pasar Segiri Samarinda, 14 Kios Hangus Jadi Abu

Kebakaran Pasar Segiri Samarinda, 14 Kios Hangus Jadi Abu

Si Jago Merah mengamuk dua jam lebih dalam musibah kebakaran di Pasar Segiri, Kota Samarinda pada Sabtu malam, 10 Agustus 2024.-(Foto/ Dok. Relawan)-

Api baru bisa dikendalikan selang dua jam kemudian, tepatnya pada pukul 23:20 Wita.

Beruntungnya dalam kejadian ini tidak ada korban jiwa. 

BACA JUGA: Ramaikan HUT ke-79 RI di IKN, Tim Jupiter Aerobatic TNI AU Mendarat di Balikpapan

BACA JUGA: Bendera Pusaka dan Teks Proklamasi Telah Tiba di Balikpapan Menuju IKN

Namun, kerugian material diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah. Mengingat yang terbakar adalah kios pakaian dan sembako, yang notabenenya sangat mudah terbakar. 

Luas area yang terdampak sekitar 50x30 meter persegi, terdiri dari 14 kios.

Peristiwa ini menjadi pengingat pentingnya kewaspadaan terhadap bahaya kebakaran. 

Pastikan instalasi listrik di rumah dan tempat usaha Anda dalam kondisi baik dan aman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: