Kemiskinan Ekstrem di PPU Ditargetkan Zero Persen pada Akhir 2024

Minggu 27-10-2024,19:56 WIB
Reporter : Achmad Syamsir Awal
Editor : Tri Romadhani

"Seperti teman-teman di Dinas Perikanan juga melakukan pada nelayan, begitupun perindustrian (KUMK Perindag) bagi UMKM, kalau kami Dinsos seperti ada PKH (Program Keluarga Harapan) yang membantu anak sekolah, lansia, maupun yang tak punya pekerjaan pasti dibantu," jelasnya.

BACA JUGA : Hobi Mancing Bawa Berkah, Prilly Latuconsina Didapuk Jadi Brand Ambasador Shimano

Selain memberikan stimulan dengan nominal Rp 200 ribu per bulan bagi seseorang kategori miskin ekstrem, untuk kemiskinan daerah juga diberikan dengan nominal yang sama, hanya saja per KK, bukan per jiwa.

Dirinya berharap apa yang ditargetkan dan sesuai instruksi pemerintah pusat tak ada lagi kemiskinan ekstrem pada tahun depan.

Kategori :