Wakapolres Kukar Tegaskan Netralitas dan Kamtibmas Selama Pilkada dan Erau

Selasa 24-09-2024,22:29 WIB
Reporter : Ari Rachiem
Editor : Baharunsyah

BACA JUGA:Alif Datangi Pasien yang Diisukan Meninggal Akibat Macet Saat Deklarasi

BACA JUGA:Relawan Damkar: Pernah Diminta Kerjakan PR Matematika

“Personel harus fokus menjaga ketertiban di antara penonton, bukan kepada artis di panggung,” jelasnya.

Dalam kesempatan yang sama, Wakapolres juga menyinggung isu yang sedang viral di media sosial mengenai aksi pemalakan dan gangguan ketertiban masyarakat. Ia memerintahkan Satreskrim dan Intelkam untuk segera menyelidiki kasus tersebut.

"Satreskrim dan Intelkam harus segera bergerak cepat dalam menyelidiki isu pemalakan yang marak di media sosial. Ini demi menjaga ketertiban dan kepercayaan masyarakat kepada Polres Kukar," tutupnya.

Kategori :