Museum Nelayan Desa Pela Hadirkan Edukasi Keanekaragaman Hayati Sungai Mahakam

Museum Nelayan Desa Pela Hadirkan Edukasi Keanekaragaman Hayati Sungai Mahakam

Museum Nelayan Desa Pela-istimewa-

Dengan harga tiket masuk sebesar Rp10 ribu, pengunjung dapat mengeksplorasi koleksi museum dan memperluas pengetahuan mereka tentang kehidupan nelayan serta berbagai spesies ikan di daerah ini.

BACA JUGA : Bandara VVIP IKN Ditarget Beroperasi 1 Agustus, Menhub: Mudah-mudahan Cuaca Senantiasa Cerah

Alimin menegaskan komitmen kuat Desa Pela dalam mengedukasi dan melestarikan warisan alam dan budaya mereka.

“Museum ini tidak hanya berfungsi sebagai pengingat bagi nelayan tentang pentingnya pelestarian, tetapi juga sebagai sarana edukasi bagi masyarakat umum,” pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: