Tumbuh Kembang Anak Perlu Penuhi Gizi,  Nutrisi dan Tiga Kebutuhan Dasar

Tumbuh Kembang Anak Perlu Penuhi Gizi,  Nutrisi dan Tiga Kebutuhan Dasar

"Kaau di rumah anak merasakan kasih sayang, aman dan nyaman pada saat belajar, mereka akan lebih cepat memahami apa yang disampaikan,” jelas dokter anak ini. 

Asah sebagai cikal bakal proses pembelajaran, pendidikan dan pelatihan yang diberi sedini  dan sesuai mungkin. Sehingga akan terwujud etika, kepribadian baik, kecerdasan, kemandirian, keterampilan dan produktivitas yang baik.

"Misalnya ada komunikasi dua arah antara orang tua dan anak, itu termasuk stimulasi," kunci Diane. (*/sal)

Reporter: Salasmita

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: