Satu Desa di Kukar Belum Dapat Bantuan

Minggu 31-05-2020,22:18 WIB
Reporter : Benny
Editor : Benny

“Kami mensinkronkan itu agak sulit. Jangan sampai sudah dapat bantuan dari program Prakerja, dapat lagi bantuan dari Pemprov. Nanti kasihan masyarakat yang tidak mendapatkan sama sekali. Sifat kehati-hatian ini yang membuat kita agak lambat,” terangnya.

Menurutnya, anggaran Rp 500 miliar itu tidak langsung dihabiskan saat ini. Itu persediaan sampai Desember 2020 nanti. “Sambil kita melihat kondisi yang terjadi nanti. Kalau pandemi ini berkepanjangan, kemungkinan dana itu akan bertambah,” pungkasnya. (*)

Tags :
Kategori :

Terkait