Pemkab Berau Prioritaskan Pengembangan Wisata Berbasis Kampung

Senin 12-01-2026,10:35 WIB
Reporter : Rizal
Editor : Hariadi

Meski banyak kampung mengajukan usulan pengembangan destinasi wisata, Andi menegaskan bahwa pembangunan harus dilakukan secara bertahap.

BACA JUGA: Perda Pariwisata Berau Sudah Tak Relevan, Pemkab Segera Revisi

BACA JUGA: Libur Nataru 2026, Lebih dari 4.400 Wisatawan Menyeberang ke Pulau Derawan

"Kalau seluruh permintaan dipenuhi sekaligus, maka keterbatasan anggaran akan menjadi kendala besar, sementara pengembangan tetap harus berjalan," tuturnya.

Ia berharap, adanya dukungan dari pihak ketiga untuk bersama-sama mengembangkan pariwisata di Bumi Batiwakkal.

Kategori :