Ramalan Cuaca Kaltim, 10 Mei 2025, Beberapa Daerah Berpotensi Hujan!

Sabtu 10-05-2025,06:00 WIB
Reporter : Hariadi
Editor : Hariadi

Masyarakat diimbau untuk tetap mewaspadai potensi hujan ringan, terutama di daerah dengan kelembaban tinggi.

BACA JUGA: Hotel Atlet Siap Diaktivasi, Dispora Kaltim Gandeng Perusda untuk Kelola

BACA JUGA: Disbudpar Berau Siapkan Anggaran Sebesar Rp5 Miliar untuk Promosi Pariwisata di Event Internasional 

Kondisi atmosfer di Kalimantan Timur yang masih dinamis, dapat menyebabkan kondisi cuaca berubah sewaktu-waktu.

Ringkasan prakiraan cuaca kota-kota utama di 10 kabupaten/kota di Kalimantan Timur bisa dilihat pada daftar di bawah ini:

Ramalan Cuaca Kalimantan Timur 

Sabtu, 10 Mei 2025

1. Samarinda 

- Pagi: berawan

- Siang: berawan

- Sore: cerah berawan

- Malam: berawan

Suhu udara: 24 - 30 C

Kelembaban: 72- 95 persen

2. IKN (Sepaku)

- Pagi: berawan

- Siang: berawan

- Sore: cerah

- Malam: cerah

Kategori :