BACA JUGA : Fraksi Partai Demokrat DPRD PPU Pilih Golput, Tagline Serambi Nusantara Diganti Gerbang Ibu Kota
Keberadaan tenaga honorer di berbagai kementerian dan lembaga masih diperlukan untuk menunjang kinerja aparatur negara dalam menjalankan program-program prioritas.
Oleh karena itu, Sri Mulyani menegaskan bahwa efisiensi anggaran tidak akan dilakukan dengan mengorbankan tenaga honorer.