Ramalan Cuaca Kaltim, 11 November 2024, Cek di Sini!
Cuaca Kaltim hari ini diprediksi dominan awan tebal dengan potensi hujan ringan.-(Ilustrasi/ Nomorsatukaltim)-
BALIKPAPAN, NOMORSATUKALTIM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca Kalimantan Timur (Kaltim) didominasi awan tebal pada Senin, 11 November 2024.
Namun cuaca beberapa kawasan diprediksi bakal diguyur hujan dengan intensitas ringan.
Hujan diperkirakan turun pada pagi hari di Samarinda, Ibu Kota Nusantara (IKN) Sepaku, Tenggarong, dan Penajam.
Sementara itu, di Balikpapan hujan diprediksi turun pada pagi dan sore hari.
BACA JUGA: Mendikdasmen Abdul Mu’ti Usung Konsep Deep Learning, Apa Bedanya dengan Kurikulum Merdeka?
BACA JUGA: Renovasi Stadion Palaran Diproyeksi Rampung Desember, ini Pesan Akmal Malik untuk OPD
BMKG menyebutkan suhu di wilayah Kalimantan Timur hari ini berkisar antara 22 hingga 32 derajat celcius dengan kelembaban tinggi, mencapai 99 persen di beberapa area.
Long Bagun, Mahakam Ulu akan mengalami hujan ringan pada sore hari.
Sedangkan Tanjung Redeb dan Sangatta diperkirakan berangsur cerah pada malam hari setelah sebelumnya diliputi awan tebal.
Detail prakiraan cuaca ibu kota kabupaten/ kota di Kalimantan Timur bisa dilihat pada daftar di bawah ini:
BACA JUGA: Andi Harun-Saefudin Zuhri Janji Evaluasi Program Perlindungan Perempuan dan Anak di Kota Samarinda
BACA JUGA: DPRD Kutim Siapkan Raperda Ketertiban Umum, Satpol PP dan Kepolisian Bagi Tugas
Ramalan Cuaca Kalimantan Timur
Senin, 11 November 2024
1. Samarinda
- Pagi: hujan ringan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: