Polemik Seragam Sekolah Berbayar, Andi Faiz Sebut Bisa Ditanggung KIP

Jumat 08-08-2025,13:35 WIB
Reporter : Michael Fredy Yacob
Editor : Baharunsyah

Karena itu, ia mendorong dinas pendidikan dan kebudayaan (Disdikbud) Bontang untuk memastikan program Kartu Indonesia Pintar (KIP) segera berjalan.

Dari program itu, murid SD mendapatkan Rp 1 juta dan SMP sebesar Rp 2 Juta.

“Kami harapkan, ini bisa menjadi jalan keluar untuk permasalahan ini. Jadi, pembelian seragam dan iuran Rp 20 ribu tadi, bisa menggunakan KIP itu. Jadi, tidak membebani orang tua lagi,” ucapnya.

Kategori :