Cara Mudah dan Murah Bakar Lemak di Perut: Jalan Kaki

Jumat 30-05-2025,14:20 WIB
Reporter : Baharunsyah
Editor : Baharunsyah

7. Mencegah serangan jantung
Jalan kaki bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan menjaga kestabilan tekanan darah sehingga risiko terjadinya serangan jantung maupun penyakit jantung yang lain menjadi lebih rendah.

Selain itu, aktivitas ini juga dapat meningkatkan denyut jantung, sirkulasi darah di dalam tubuh, serta memperkuat jantung.

Kategori :