Harga Emas, 3 Januari 2026: Antam dan UBS Kompak Turun, Galery24 Stabil
Harga emas batangan hari ini terpantau menunjukkan arah beragam.-(Foto/ Istimewa)-
Sebelumnya, harga emas Antam naik hampir Rp 1 juta per gram sepanjang 2025 dari harga awal 2 Januari 2025 di angka Rp 1,524 juta per gram.
Namun, pelaku pasar tetap disarankan mencermati pergerakan harga selanjutnya seiring dinamika pasar global dan sentimen ekonomi awal tahun.
BACA JUGA: Disnaker Samarinda Optimis Kenaikan UMK Tidak Picu PHK, Kuncinya Inovasi
Daftar Harga Emas Terbaru Sabtu, 3 Januari 2026
Harga Emas Galeri24
- 0,5 gram Rp1.331.000
- 1 gram Rp2.537.000
- 2 gram Rp4.999.000
- 5 gram Rp12.406.000
- 10 gram Rp24.745.000
- 25 gram Rp61.710.000
- 50 gram Rp123.321.000
- 100 gram Rp246.520.000
- 250 gram Rp614.786.000
- 500 gram Rp1.229.572.000
- 1.000 gram Rp2.459.143.000
BACA JUGA: Pertamina Turunkan Harga BBM di Kaltim, per 1 Januari 2026
BACA JUGA: Tarif Listrik Triwulan I Tahun 2026 Tidak Naik, Berikut Daftarnya
Harga Emas UBS
- 0,5 gram Rp1.387.000
- 1 gram Rp2.567.000
- 2 gram Rp5.095.000
- 5 gram Rp12.590.000
- 10 gram Rp25.045.000
- 25 gram Rp62.491.000
- 50 gram Rp124.725.000
- 100 gram Rp249.350.000
- 250 gram Rp623.191.000
- 500 gram Rp1.244.919.000
BACA JUGA: Pedagang Pasar Sangatta Selatan Keluhkan Sepi Pembeli Pasca Pergantian Tahun
BACA JUGA: Bulog Bidik Karang Taruna Masuk Tim Jemput Gabah Petani
Harga Emas Antam
- 0,5 gram Rp1.294.000
- 1 gram Rp2.488.000
- 2 gram Rp4.926.000
- 3 gram Rp7.371.000
- 5 gram Rp12.255.000
- 10 gram Rp24.430.000
- 25 gram Rp60.190.000
- 50 gram Rp121.655.000
- 100 gram Rp243.160.000
- 250 gram Rp607.590.000
- 500 gram Rp1.214.900.000
- 1.000 gram Rp2.286.600.000
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:

