Joaquin Gomez di Borneo FC: Datang, Adaptasi, dan Siap Tancap Gas

Kamis 27-02-2025,09:00 WIB
Reporter : Gathan Fahriza
Editor : Hariadi

“Kami selalu mendorong para pemain untuk berkembang dan menunjukkan kualitas terbaik mereka di setiap pertandingan,” jelasnya.

Kini, dengan semakin matangnya adaptasi dan filosofi permainan yang mulai diterapkan, Gomez berharap Borneo FC bisa terus berkembang dan meraih hasil terbaik di sisa musim. 

“Kami selalu menantikan untuk bisa terus berkembang dan mencapai target yang lebih tinggi,” tutupnya.

Kategori :