Beri Perhatian kepada Pelaku Usaha dan Nelayan di Kukar, Edi-Rendi Dinilai Berhasil

Kamis 01-08-2024,21:04 WIB
Reporter : Bayu Surya Gandamanana
Editor : Baharunsyah

- Delta Mahakam seluas 108.000 Ha

"Selain itu, kami menjadi penyuplai ikan untuk Kalimantan Timur (Kaltim), kemudian untuk beberapa daerah di Pulau Sulawesi dan Pulau Jawa," tuturnya.

Selain di sektor perikanan, 51 persen padi di Kaltim berasal dari Kukar. Bahkan, Kukar telah bersiap menjadi lumbung pangan bagi Ibu Kota Nusantara (IKN).

BACA JUGA:Berdasarkan Hasil Survei CSI, 80,92 Persen Masyarakat Kukar Puas dengan Kinerja Edi-Rendi

"Kami terus berbenah, ke depannya Kukar bisa topang dari sektor pertanian, dan tidak lagi bertumpu pada hasil migas, serta batu bara," pungkasnya. (*)

 

Kategori :