Bankaltimtara

Ramalan Cuaca Kaltim, 19 Mei 2025, Waspada Hujan Petir!

Ramalan Cuaca Kaltim, 19 Mei 2025, Waspada Hujan Petir!

Cuaca Kaltim hari ini diprediksi didominasi hujan ringan dengan potensi hujan petir di beberapa wilayah.-(Ilustrasi/ Nomorsatukaltim)-

Aktivitas luar ruangan di malam hari disarankan dikurangi, terutama di daerah dengan tingkat kelembaban tinggi dan suhu yang cukup hangat. 

Masyarakat juga diminta untuk terus memantau informasi cuaca terbaru guna mengantisipasi potensi gangguan akibat cuaca ekstrem.

BACA JUGA: Ananda Emira Moeis Dukung Pencabutan Hak Izin Usaha Hotel Royal Suite: Manajemen Macam Apa Itu?

BACA JUGA: Polres Kukar Peringatkan Truk Agar Tidak Melintasi Jalur Longsor di Loa Janan, Kutai Kartanegara

Ringkasan prakiraan cuaca kota-kota utama di 10 kabupaten/kota di Kalimantan Timur bisa dilihat pada daftar di bawah ini:

Ramalan Cuaca Kalimantan Timur 

Senin, 19 Mei 2025

1. Samarinda 

- Pagi: berawan

- Siang: hujan ringan

- Sore: berawan

- Malam: hujan ringan

Suhu udara: 24 - 31 C

Kelembaban: 70- 98 persen

2. IKN (Sepaku)

- Pagi: berawan

- Siang: hujan ringan

- Sore: berawan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait