Mati Mesin Mendadak, Sebuah Mobil Terbakar di Balikpapan
Sebuah mobil merek Mazda 3 hangus terbakar di Balikpapan, pada Selasa (16/7/2024).-(Foto/Istimewa)-
"Saya dari Wika mau ke Balikpapan Baru, tiba-tiba mobil mati. Saya mencoba starter lagi beberapa kali, tapi malah keluar asap tebal, jadi saya keluar dari mobil dan langsung terbakar," ungkapnya.
Saat berita ini ditulis, mobil tersebut telah diangkut oleh petugas Dishub Balikpapan.
Menurut Heny, mobilnya akan dikirim ke rumah atau bengkel terdekat untuk penanganan lebih lanjut.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:

