Ternyata Bukan Disebabkan Kemarau, BMKG Ungkap Penyebab Cuaca Panas Ekstrem yang Terjadi di Balikpapan
BMKG Kota Balikpapan- Disway/Chandra-
Kemudian pemeriksaan rutin terhadap barang-barang yang berpotensi terbakar, terutama saat cuaca panas meningkat.
"Lebih baik jika bisa sediakan alat pemadam kebakaran, baik secara mandiri maupun permanen, untuk mengisolasi api jika terjadi kebakaran di area pekarangan," imbuh Sangidun.
Ipda Sangidun mengatakan bahwa pihaknya bersama instansi terkait akan melakukan sosialisasi, woro-woro, penyuluhan, dan edukasi kepada masyarakat tentang pencegahan, cara pemadaman dan evakuasi saat terjadi kebakaran di pemukiman.
Sehingga menurut Sangidun, masyarakat memiliki kesadaran dan peran aktif dalam mengantisipasi kebakaran.
"Dengan bersama-sama menjaga lingkungan dan melakukan tindakan pencegahan, kita dapat mengurangi risiko terjadinya kebakaran di musim hujan ini," pungkas Sangidun. (*)
Reporter: Chandra Izmi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: